Tips Integrasi Zimbra dengan Dropbox
Zimbra 9 datang dengan beberapa kelebihannya. Diantaranya adalah kemampuannya untuk diintegrasikan dengan third party seperti Dropbox. Dengan kemampuannya yang dapat diintegrasikan dengan Dropbox, maka beberapa keuntungan yang bisa didapatkan diantaranya : Pengiriman email dengan attachment besar dapat dilakukan melalui Dropbox yang sudah terintegrasi dengan Zimbra Webmail Pengguna cukup mengirimkan link download otomatis yang sudah digenerate. […]