Script Sederhana Pengecekan Kapasitas Harddisk dan Kirim Hasilnya via Email

Script ini tidak jauh berbeda dengan script pengecekan status Zimbra. Hanya melakukan sedikit modifikasi dan penyesuaian terhadap object yang hendak dicek. Script ini dibuat untuk melakukan pengecekan kapasitas harddisk apabila penggunaan harddisk sudah mencapai sekian persen. Script ini kebetulan dijalankan pada server yang terinstall Zimbra. Berikut adalah scriptnya
[code lang=’plain’]
#!/bin/bash
# Script monitoring kapasitas harddisk

clear
yes | rm /tmp/hdd.txt

# Cek kapasitas harddisk
CURRENT=$(df -h | grep / | awk ‘{ print $5}’ | sed ‘s/%//g’ | sort -g | tail -n1)
THRESHOLD=80

if [ “$CURRENT” -gt “$THRESHOLD” ] ; then

DARI=”from:[email protected]”;
TUJUAN=”to:[email protected]”;
SALINAN=”cc:[email protected]”;
SERVER=`hostname -f`;
KAPASITAS=`df -h`;
SUBJECT=”Subject: [PEMBERITAHUAN] : Kapasitas HDD $SERVER sudah mencapai $CURRENT%”
BODY=”
Hi Team,

Ada beberapa partisi mounting server $SERVER yang penggunaannya $CURRENT%. Silakan dicek

$SERVER
*****************
$KAPASITAS

Terima Kasih

SENDMAIL=$(ionice -c3 find /opt/zimbra/ -type f -iname sendmail)
echo “$DARI” >> /tmp/hdd.txt
echo “$TUJUAN” >> /tmp/hdd.txt
echo “$SALINAN” >> /tmp/hdd.txt
echo “$SUBJECT” >> /tmp/hdd.txt
echo “$BODY” >> /tmp/hdd.txt
cat /tmp/hdd.txt | $SENDMAIL -t
fi
echo “Pemakaian kapasitas HDD belum mencapai $THRESHOLD%”
[/code]
Keterangan : Script tersebut akan melakukan pengecekan harddisk dan mengirimkan hasilnya pada email apabila penggunaan sudah 80% atau lebih. Silakan sesuaikan persentase pengecekan yang diinginkan dengan mengubah isian THRESHOLD

Script ini dapat diotomatiskan pengecekannya dengan diintegrasikan dengan crontab

Script tersebut juga dapat dilihat RAW nya pada link berikut : https://raw.githubusercontent.com/imanudin11/script/master/cek-kapasitas-hdd.sh

Berikut adalah contoh hasil dari script tersebut

Silakan dicoba dan semoga bermanfaat 🙂

Ahmad Imanudin, Tinggal di Bekasi. Bekerja sebagai salah satu staff di PT. Excellent Infotama Kreasindo. Dapat dihubungi pada alamat surel ahmad [at] imanudin.com

2 thoughts on “Script Sederhana Pengecekan Kapasitas Harddisk dan Kirim Hasilnya via Email

  • Mas ini diaplikasi untuk mail server zimbra aja ya?
    SENDMAIL=$(ionice -c3 find /opt/zimbra/ -type f -iname sendmail)

    klo untuk mengecek hdd untuk selain zimbra bisa tdk ya ?

    • Hi mas Taufan,

      Untuk pengecekan server yang lain juga bisa mas. Tinggal di kombinasikan saja bagaimana caranya server tersebut menjalankan script dan hasilnya diberikan pada server Zimbra.

      Kemudian hasilnya akan dikirim oleh Zimbra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

You might also like
Tips Menambahkan External Warning pada Proxmox Mail Gateway

Tips Menambahkan External Warning pada Proxmox Mail Gateway

Menambahkan Modul Set Flag Moderated melalui CLI pada Mailman

Menambahkan Modul Set Flag Moderated melalui CLI pada Mailman

Cara Membuat WhatsApp Gateway Sendiri dengan go-whatsapp-web-multidevice

Cara Membuat WhatsApp Gateway Sendiri dengan go-whatsapp-web-multidevice

Stay Connected
Tips Mengganti Tampilan Background di Zimbra Webmail
Menambahkan Modul Set Flag Moderated melalui CLI pada Mailman
Panduan Instalasi Zextras Carbonio Community Edition (CE) pada Oracle Linux 8
Subscribe to Blog via Email

Enter your email address to subscribe to this blog and receive notifications of new posts by email.

Join 1,863 other subscribers
Categories